May 2, 2014

Khasiat Tanaman Tempuyung bagi Kesehatan

Sudah tahu belum tanaman tempuyung itu seperti apa,,,,,
http://jogjaterapi.com/wp-content/uploads/2014/01/tempuyung.jpg

Kalau ini gambar bunganya
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEiNlx_IfkI7YIBzR-lygi4T_sjY43I1dBBBInO-ERQNYsBlbldKm6pCPFysoyj6VQX2KB3e4eIQQcr9p7PFdO9RxJeltow5e-wCRnAJw0BBBPD2a2p4jFe2VJNGL248yYwWYmP8q1usnJ4/s1600/Tempuyung+%2528Sonchus+arvensis+L.%25294+Bunga.jpg
(gambar diambil dari blog lain..hihi)

Kalau saya bilang sih, itu sejenis tanaman perdu yang sering tumbuh liar di pekarangan rumah. Dan kalau lagi bersih-bersih halaman, biasanya tanaman tersebut sering dicabutin dengan kata lain "dibunuh".... :(
Padahal tanaman tempuyung memiliki banyak khasiat. Saya baru-baru ini mencari tentang khasiat tanaman tempuyung, karena ada anggota yang sakit dan diberi rebusan daun tempuyung supaya lekas sembuh.

Nah,, pada penasaran apa saja khasiatnya. Mari kita baca di bawah ini! 
a. Mengobati batu ginja atau batu empedu
b. Melancarkan buang air kecil
c. Mengobati hipertensi
d. Mengobati radang usus buntu dan radang payudara
e. Mengobati disentri dan wasir
f. Mengobati rematik dan memar
g. Mengbati bisul dan luka bakar.

Untuk mengobati batu ginjal atau memperlancar buang air kecil, caranya mudah sekali. Yaitu cukup ambil sekitar 10 lembar daun tempuyung kemudian rebus dengan 4 gelas air sampai airnya menjadi 2 gelas. Air rebusan diminum 2 kali sehari.
Semoga bermanfaat.

This entry was posted in

0 komentar:

Post a Comment